Sabtu, 26 Januari 2019

Evaluasi Hari Sabtu

A. Pendahuluan
Setelah melakukan kegiatan dari hari Senin sampai Jum'at, maka pada hari Sabtu kami melakukan kegiatan evaluasi.
B. Latar Belakang
Saat melakukan kegiatan, pasti ada kemajuan dan masalah yang didapat, untuk mengatasi masalah yang didapat maka diadakanlah evaluasi bersama.
C. Maksud dan Tujuan
Agar mengetahui sampai mana perkembangan dan masalah apa yang didapat.
D. Pembahasan
Pada minggu ini, menurut saya kegiatannya kurang terstruktur karena kurangnya keaktifan saya dalam melaksanakan kegiatan.Meskipun ada kemajuan, tapi pada minggu ini tetap ada beberapa masalah yang ada,yaitu belum bisa memahami secara optimal apa itu Osi Layer.
Ternyata dari teman-teman juga ada beberapa yang belum paham tentang Osi Layer. Untuk mengatasi masalah tersebut, maka ada teman yang sharing lagi bagaimana Osi Layer bekerja.
F. Kesimpulan
Dengan adanya evaluasi, kita jadi tahu sampai mana perkembangan kita dan ada masalah apa yang ditemukan.
G. Penutup
Sekian dari saya, mohon maaf jika ada kesalahan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar